- Tempo: Kejati Jatim Sebut Status Risma Tersangka Kasus Pasar Turi
- Republika: Kejati Jatim: Surat dari Polda Jatim, Risma Tersangka!
- Kompas: Risma Tersangka, Kapolri Bingung karena Penyidikan Sudah Dihentikan
- Metro: Risma Jadi Tersangka, Kapolda Jatim: Tidak Benar
Ada yang mengatakan dunia politik itu sangat kotor. Segala hal bisa dilakukan demi mencapai posisi yang diinginkan. Tak ada yang tidak mungkin.
Apakah kasus yang menimpa Tri Rismaharini (Risma) termasuk salah satu contohnya? Entahlah...
Menjelang pilkada serentak (9 Desember 2015), Risma yang berpasangan dengan Whisnu
Sakti Buana akan bersaing dengan pasangan Rasiyo - Lucy Kurniasari untuk menjadi wali kota Surabaya, headline media massa justru ramai menurunkan berita bahwa Risma sebagai tersangka kasus Pasar Turi. Silakan klik dan baca beritanya:
Penulis yang mengetahui sepak terjang Risma (dari membaca berita di internet dan menyaksikan beritanya di layar TV), beliau dikenal prorakyat, jujur, pekerja keras, dengan segudang prestasi nasional dan internasional, merasa tidak percaya jika beliau jadi tersangka. Biarlah waktu yang menjawabnya...
0 Responses
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Posting Komentar